Keyboard Komputer adalah Salah satu hardware yang sangat penting bagi Komputer itu sendiri . Keyboard itu digunakan untuk memasukan input input berupa anga atau Huruf. Namun pernahkah sobat membayangkan kalau keyboard itu rusak atau bermasalah? Pasti sobat cemas dan tidak bisa mengetik . Nah untuk itulah kali ini saya membuat Postingan Tutorial Cara Memperbaiki Keyboard Komputer.
Berikut ini adalah Tutorialnya :
Awalnya kita harus Analisa Kerusakan Keyboard :
Kerusakan pada keyboard laptop bisa disebabkan oleh
1. Terkena Air atau terkena tumpahan air . dan lebih bahaya jika terkena tumpahan air minuman yang mengandung gula / soda
2. Menumpuknya Debu di dalam keyboard
3. Terkena Rambut patah , yang biasanya menutupi lensa keyboard
4. Many more...
Cara Memperbaiki :
1. Bersihkan terlebih dahulu keyboard dengan menggunakan kuas yang bersih dan kuat .biar gak patah didalem bulunya
2. Buka keyboard anda dan bersihkan dari kotoran ,hati - hati nanti malah tambah parah rusaknya
3. Jika keyboard terkena air atau minuman , anda harus mempersihkannya menggunakan Alkohol , yang bisa didapatkan di apotik - apotik terdekat dan cara membersihkannya denga menggunakan cuttonbath beri sedikit alkohol saja, tunggu sampai kering lalu pasang kembali keypadnya
Alternatif
Bagi anda Pengguna Windows anda dapat menggunakan On-Screen Keyboard caranya anda bisa membuka dengan membuka Start -> All Program -> Accesories -> Accesibility -> On-Screen Keyboard.
Demikianlah Tutorial Cara Memperbaiki Keyboard Komputer , Semoga Bermanfaat .
Title : Cara Memperbaiki Keyboard Komputer
Description : Keyboard Komputer adalah Salah satu hardware yang sangat penting bagi Komputer itu sendiri . Keyboard itu digunakan untuk memasukan inp...